Bahan Alkitab: John 20:24-29, Acts 1:3-12, Luke 24:52

Tanggal: 11/04/2021

Ringkasan:

Objective: The saved child will live in anticipation of Christ’s return, evaluating whether his life is pleasing to the Lord.
Main teaching: Live to please Jesus until He returns.

Point pengajaran:
– Tuhan Yesus sudah menyelesaikan tugas-Nya di dunia ini dengan sempurna di dalam sengsara, kematian dan kebangkitan-Nya,
sehingga kepada-Nya diberikan segala kuasa di bumi dan di Surga.
– Ini berarti Kristus adalah Raja di atas segala raja, berkuasa atas segala sesuatu, termasuk menentukan hidup dan mati. Sehingga kita boleh mendapatkan keyakinan penuh atas keselamatan yang dijanjikan waktu kita percaya kepada Yesus.
– Tetapi Yesus harus kembali ke Surga, karena dengan demikian Roh Kudus baru akan dicurahkan untuk menolong dan mendampingi orang percaya.
– Tidak hanya Roh Kudus yang akan datang menolong kita, Tuhan Yesus juga terus mendoakan dan membela orang percaya di hadapan Allah Bapa.
– Suatu saat nanti Dia akan datang kembali sebagai Raja dan hakim. Barangsiapa yang setia dan percaya kepada-Nya akan menerima keselamatan.
– Kiranya anak-anak boleh percaya kepada Tuhan Yesus dan hidup setia di hadapan-Nya.

Ayat Hafalan:

1 John 2:28
And now, little children, abide in him, so that when he appears we may have confidence and not shrink from him in shame at his coming.

Guru:Ari